Sosok & Profil Nurhadi Aldo, Capres Dadakan Yang Kocak

Profil Nurhadi Aldo - Di Awal 2019 ini ada sebuah trending topic yang sangat unik untuk saya ulas. Mereka adalah Nurhadi Aldo , capres dadakan netizen Indonesia. Koalosi Capres nomor 10 itu tiba tiba muncul di tengah ributnya para pendukung 2 Calon Presiden Indonesia yang sebentar lagi bertarung mendapatkan banyak suara untuk memimpin Indonesia 4 tahun kedepan. Saya selidiki dari Informasi yang beredar, partai koalisi mereka hanya fiksi belaka untuk mencairkan suasana hiruk pikuknya menjelang Pilpres 2019. Partai Nurhadi Aldo yang di kenal dengan singkatan (D1LD0), agak menggelikan memang, namun lucu juga. Munculnya Nurhadi dan Aldo di media sosial mendapat sambutan positif dari para Netizen. Slogan Favorit yang selalu di pakai mereka adalah #McQueenYaqueen, Juga ada #TronjalTronjolmahaasyik, serta #Dild0Forpresident. Namun ada juga sebutan dari Timses atau timsukses dari mereka adalah Tronjolan dan Tronjolwati. Program Favorit mereka adalah Amanah, Konsisten, Merakyat dan Juj